Sejarah Peunaga Pasi



Gampong Peunaga Pasi merupakan Gampong tertua di pesisir Barat Aceh, Gampong yang dibuka pada tahun 1908, Gampong Peunaga Pasi yang didiami oleh dua kelompok suku masyarakat yang ada di Aceh. setelah tsunami melanda Gampong Peunaga Pasi mulai berbenah untuk meningkatkan Produktivitas Gampong. pada tahun 2015 di susun dan dibentuk Rencana Pembangunan Jangka Menengah Gampong ( RPJM ). dalam keputusan bersama disepakati untuk membangun tempat wisata waterboom Gampong, ditahun 2018 terealisasikan dan penyerahan pengelolaan ke pihak BUMG maju Jaya Peunaga Pasi, dan sampai saat ini menjadi sumber PAG utama.
Gampong Peunaga Pasi akan terus berbenah untuk mewujudkan potensi Desa Wisata Pertama yang mengusung tinggi nilai sejarah dan peningkatan ekonomi masyarakat secara berkala.



Peunaga Pasi

Alamat
Jl.Utama. Dusun Amanah. Peunaga Pasi. Meureubo. Aceh Barat
Phone
Telp. 081397415335. 082163667962
Email
[email protected]
Website
peunagapasi.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

15.419